CVI WIROTAMAN

Ngawi - Ponorogo - Pacitan - Madiun - Magetan

Anniversary CVI Wirotaman 2nd

  • icon

    Wonder Park - Tawangmangu - Karanganyar

  • icon

    10 May - 11 May 2025

Fasilitas Umum

Areal Parkir

Kamar Mandi

Musholla

Selfie Area

Deskripsi

Tawangmangu Wonder Park adalah obyek wisata yang mengusung konsep wisata alam ramah keluarga dengan taman rekreasi bertemakan Wonderland. Berdiri di atas lahan seluas 7 hektare, obyek wisata ini baru diresmikan pada tanggal 20 Desember 2020 silam. Kawasan wisata ini telah lama berdiri sejak tahun 70-an sebagai sebuah resor camping bernama Camping Tawangmangu Resort. Sekitar bulan Agustus 2020, investor kawasan tersebut berganti dan konsep kawasan wisatanya pun beralih menjadi Tawangmangu Wonder Park.
Anniversary CVI Wirotaman 2nd
HTM Rp 175.000
Fasilitas : Kaos, Tiket, Stiker, Dorprize, Hiburan, Games Jadul

Lokasi